Minggu, 16 Maret 2014

Lebih 50 ‘Awang Hitam’ Mengamuk ‘Serang’ Balai Polis Jinjang!

Lebih 50 Awang Hitam Mengamuk, Serang Balai Polis Jinjang!


KUALA LUMPUR – Tidak dapat menerima kenyataan rakan senegara mereka maut dibelasah penduduk tempatan, lebih 50 warga Nigeria mengamuk dan ‘menyerang’ Balai Polis Jinjang di sini, bagi menuntut bela kematian rakan mereka.
Warga asing yang kebanyakan penuntut sebuah kolej swasta itu berkumpul kira-kira jam 10.30 malam semalam dan berteriak meminta pihak polis bertanggungjawab dan menyelesaikan segera kematian seorang lelaki dikenali sebagai Solomon Okolo, 29.
Sebahagian mereka yang gagal mengawal kemarahan bertindak menjerit dan mencabar pihak berkuasa dengan mengisytiharkan `perang’ apabila menjerit ‘we want declare war’ gara-gara tidak berpuas hati nasib menimpa rakan senegara mereka.
Seorang wanita dipercayai isteri Solomon dikenali sebagai Mariam turut menjerit sebelum tiba-tiba pengsan.
pix_gal1
Difahamkan, Solomon dipukul penduduk tempatan ketika dia bersama seorang lagi rakan datang ke lokasi kejadian di Kampung Batu Muda, Jinjang pada jam 6.45 petang untuk menolong rakan yang terbabit dalam kemalangan antara kereta Proton Wira dinaiki mereka dengan sebuah motosikal dan lori.
Difahamkan, hampir 100 penduduk tempatan bertindak mengepung kenderaan dan memukul warga Nigeria terbabit.
Ketua Polis Daerah Sentul, Asisten Komisioner Zakaria Pagan berkata, pihaknya menerima maklumat berhubung pergaduhan terbabit pada jam 6.45 petang dan bergegas ke tempat kejadian sebelum menemui empat lelaki yang sedang dipukul manakala dua wanita dan dua kanak-kanak warga Nigeria tidak diapa-apakan.
Menurutnya, empat unit kereta peronda (MPV) dikerah ke tempat kejadian bagi menyuraikan pergaduhan terbabit.
“Kita berjaya mengeluarkan mangsa dan rakan-rakannya beberapa minit kemudian dan membawa mereka ke Balai Polis Jinjang untuk membuat laporan berhubung kejadian itu.
“Ketika itu, mangsa dilihat hanya mengalami kecederaan ringan dan sebaik polis ingin mengambil keterangan mangsa, tiba-tiba dia rebah dan tidak sedarkan diri,” katanya kepada pemberita pada sidang media di perkarangan Balai Polis Jinjang, semalam.
Zakaria berkata, pihaknya kemudian menghubung ambulans yang tiba pada jam 7.20 malam sebelum mangsa disahkan mati.
“Mangsa merupakan seorang penuntut sebuah kolej swasta berusia 29 tahun dan punca kematian awal dipercayai akibat pendarahan dalaman di kepala.
“Mayatnya dihantar ke Hospital Kuala Lumpur (HKL) untuk bedah siasat dan kes disiasat mengikut Seksyen 302 Kanun Keseksaan kerana membunuh,” katanya.
Beliau berkata, pemandu lori yang terbabit dalam kemalangan itu sudah membuat laporan polis namun penunggang motosikal masih belum berbuat demikian.
“Siasatan lanjut masih dijalankan untuk mengetahui kejadian sebenar yang berlaku menyebabkan tercetusnya pergaduhan itu,” katanya. -HARIAN METRO
Read More..

Sabtu, 15 Maret 2014

10 Mumi Paling Bersejarah Di Dunia


Sebuah mumi adalah mayat yang tubuhnya telah diawetkan dengan baik disengaja atau karena bahan kimia dan juga karena suhu, udara dan kelembaban yg sangat rendah. Mumi manusia dan hewan banyak ditemukan di seluruh dunia, akibat dari pembalsem atau karena pelestarian alam melalui kondisi yang tidak biasa. Banyak mumi ribuan tahun yangterkenal dikarenakan proses kematiannya yg menarik atau pelestarian luar biasa dari tubuhnya. Berikut ini adalah 10 mumi yang paling menarik dan sebagian besar masih dapat dilihat sampai sekarang.

10. Elmer McCurdy
Elmer McCurdy (Januari 1880 - 7 Oktober 1911) Adalah seorang penjahat yang tewas dalam baku tembak di Oklahoma. Ketika tidak ada yg mengklaim jenazahnya, maka Mayat itupun dibalsem dgn alasan bahwa suatu hari pasti akan ada yg mengambil jenazah itu.
Dan 5 tahun kemudian, seseorang yg mengaku saudara Elmer ingin
memberikan penguburan yg layak terhadap sodaranya, ketika saudaranya ingin mengambilnya, mereka tidak menggangap itu adl jenazah Elmer, mereka cuma menggangap itu hanyalah patung lilin, dan mereka pun menjual jenazah itu ketempat karnaval setempat untuk dijadikan target latihan tembak, dan ketika jenazah yg dianggap patung itu ditembak dibagian lengan, terbuktilah kebenaran dari jenah Elmer McCurdy.
 

9. Vladimir Lenin
Vladimir Ilyich Lenin (10 April 1870 - 21 Januari 1924) adalah salah satu tokoh politik terkemuka dan para pemikir revolusioner abad ke-20, yang menjadi otak Bolshevik mengambil alih kekuasaan di Rusia pada tahun 1917, dan merupakan arsitek dan pemimpin pertama Soviet.
Pada bulan Maret 1923, ia menderita stroke utk yg ketiga kalinya yang membuatnya bodoh dan selalu ditempat tidur sampai ia meninggal pada 21 Januari 1924, diumur 53 th, di perkebunan di Leninskiye Gorki. Tubuhnya dibalsem dan dipamerkan di Lenin Mausoleum, Moskow dan masih bisa dilihat sampai sekarang


8. Ancient Pompeiians
Adalah mayat yg terkubur oleh abu panas dari letusan Vesuvius kini mumi tsb dapat dilihat di Museum arkeologi Napoli.


7. Juanita The Ice Maiden
Juanita ( "The Ice Maiden") ditemukan di puncak Gunung Ampato, Peru, pada tanggal 8 September, 1995. Dia adalah seorang yg dikorbankan untuk para dewa suku Inca pada 500 th yg lalu. kini Juanita dipajang di Santuarios Museo de Altura di Arequipa, Peru. https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi2P4mjqF8tkRGBGB8Ldll5KaXpVMTtGI2YghM78apWKkQHx2hP9PREmAmTN6TP9nZj-t2iKOKnM_KEQb0lZl1C99Ii5xjsjKp4CMX1wEcAMqE51zfa5IKPhvnIQSlt0kEHZAX5VR9NP7EH/s320/redm.jpg

6. Ötzi The Iceman
Ötzi mumi alami seorang laki-laki dari sekitar 3300 SM (53 abad yang lalu). Mumi itu ditemukan pada bulan September 1991 di Schnalstal gletser di Ötztal Alpen, dekat Hauslabjoch, di perbatasan antara Austria dan Italia. Tubuh nya kini dapat dilihat di South Tyrol Museum of Archaeology di Bolzano, Italia utara



5. Ginger
Kenapa dinamakan Ginger, krn mumi ini adalah mumi yg diyakini mumi pertama dari Mesir. Dan meski telah meniggal 5.000 th yg lalu mumi ini sangat sempurna, rambut, kaki bahkan kukunya masih terlihat sempurna. Ginger ditemukan di Gebelein, Mesir dan saat ini dipamerkan di British Museum.


4. Tollund Man
Adalah mayat manusia lelaki yg hidup pada abad ke 4 SM dijaman Romawi. Dia ditemukan Mei 1950 di Semenanjung Jutlandia di Denmark. Kini tubuhnya ditampilkan di Silkeborg Museum di Denmark. http://3.bp.blogspot.com/_frdQcrbMFKU/R7HhADZrSSI/AAAAAAAADwQ/c0QMM4AOw0o/s400/The+Tollund+Man+-+Face+Closeup.JPG

3. Rosalia Lombardo
Mayat Rosalia Lombardo, seorang anak perempuan Sisilia berusia dua tahun yang meninggal tahun 1920, masih terlihat segar. Muminya yang dikenal dengan "Sleeping Beauty" disimpan dalam kotak kaca di biara Capuchin Palermo, Italia.


2. King Tutankhamun
Tutankhamun (sekitar 1341 SM - 1323 SM) adalah seorang firaun Mesir dari dinasti ke-18 selama periode sejarah Mesir yang dikenal sebagai Kerajaan Baru. Tutankhamun berumur 9 tahun ketika ia menjadi firaun dan memerintah selama sekitar 10 tahun, sampai kematiannya. Makam Tutankhamun di Lembah Raja-Raja (di mana ia masih berada) ini ditemukan oleh Howard Carter pada tahun 1922 hampir sepenuhnya utuh dan Tutankhamun mumi paling lengkap diantara raja Mesir kuno yang pernah ditemukan.


1. Lady Dai (Xin Zhui)
ada tahun 1971 pekerja di China menggali tempat penampungan serangan udara di dekat kota Changsha mereka menemukan makam2 era Dinasti Han yang berisi lebih dari 1.000 artefak yg terawat dgn baik, serta "mayat yg diawetkan yang paling sempurna yang pernah ditemukan" yang diketahui ternyata adalah Makam milik Xin Zhui, istri Marquis Han yang meninggal antara 178-145 SM.
The misteri Lady Dai belum terpecahkan. Para ilmuwan percaya mayat itu lestari luar biasa dikarenakan oleh 22 gaun sutra dan rami dan 9 pita sutra yg membungkus mayatnya dan menjaga udara keluar. Namun, beberapa ilmuwan menduga bahwa kunci nyata untuk pelestariannya terletak pada cairan kemerahan misterius tak dikenal ditemukan di dalam peti mati tsb. Dan tubuh ini kini dapat kita lihat di Museum Provinsi Hunan.
 

sumber
Read More..

Jumat, 14 Maret 2014

7 Rumah Kartun Terunik di Dunia


Para fans berat kartun animasi ternyata tidak hanya menggemari karakternya di dunia fiksi, tetapi terbawa sampai ke dunia nyata. Para fans tersebut membangun rumah-rumah yang persis dengan rumah karakter kesayangannya di animasi tersebut.
Foto-foto dibawah ini adalah 10 rumah yang pemiliknya terinspirasi atau merupakan penggemar fanatik karakter animasi tersebut.

1. Minnie Mouses House 

Rumah minnie ini berwarna pink dan lavender, rumah ini tidak hanya tampak lucu di luar tetapi juga penuh dengan perlengkapan di dalamnya. Rumah ini bisa dilihat di Mickeys Toontown Fair, di Orlando, Florida



2. The Simpson House 

Rumah ini persis dengan di dalam kartun Simpson baik luar maupun dalamnya dan terletak di Henderson, Nevada, Amerika 



3. Flintstones House 

Siapa bilang kalau rumah The Flinstones hanya ada dalam kartun? Rumah kartun terkenal tersebut didapati juga di dunia nyata. Memiliki pintu depan, beberapa jendela dan atap. Rumah ini terletak di Nas Montanhas de Fafe di Portugal. 



4. Barbies House 

Rumah modern ini diciptakan oleh disainer interior Jonathan Adler pada malam ulang tahun Barbie ke 50 Tahun. Akan tetapi pada bulan Maret 2009, desainer Adler menjadikan rumah tersebut di kehidupan nyata dengan sebuah rumah yang mempunyai luas 3.500 kaki persegi yang menghadap Samudera Pasifik.

Rumah ini cocok menjadi rumah boneka Barbies Real-Life Malibu Dream House yang terletak di Malibu, California. 



5. Snoopys House 

Rumah Snoopy versi raksasa ini dibuat bentuknya persis dengan rumah anjing dan digunakan sebagai informasi kios untuk kompleks di lapangan bisbol, bagian dari Charles M. Schulz Museum, di Santa Rosa, California 



6. Hobbits House 

Ini bukan rumah-rumahan yang dibangun oleh produser rumah The Lord of The Rings lho, tetapi ini adalah rumah nyata yang bisa ditinggali. Rumah Hobbit yg mengagumkan ini dibangun oleh Simon Dale, yang walaupun bukan seorang arsitek atau bahkan pekerja bangunan, tetapi dapat membangun rumah spektakuler ini.

Yang lebih menakjubkan lagi Simon yang membangun rumah tersebut dengan ayahnya hanya membutuhkan waktu 4 bulan untuk menyelesaikannya. Biaya yang dikeluarkan sekitar 3.000 pound. 



7. Hello Kitty’s House 

Rumah kucing Hello Kitty vila ini terletak di Taipei, Taiwan. Begitu orang melihatnya, pasti sudah langsung tahu kalau itu rumah Hello Kitty.
 
 
 

sumber 
Read More..

Kamis, 13 Maret 2014

10 Pekerjaan Terburuk Menyebalkan di Dunia!

Setiap orang mendambakan memiliki pekerjaan menyenangkan. Seperti apa definisinya? Jam kerja yang fleksibel, lingkungan menyenangkan, tidak dikejar deadline, santai, dan bergaji besar.

Namun yang namanya nasib, terkadang membuat seseorang harus melakukan hal yang tidak mereka sukai demi sebuah kebutuhan. Sehingga hal itu membuat ada orang-orang mendapat pekerjaan tidak menyenangkan.

Seperti apa ya pekerjaan-pekerjaan tidak menyenangkan yang ada di dunia ini? Apakah Ente ingin mencobanya?
1. Pesuruh Bioskop Porno
Pesuruh Bioskop Porno
Pesuruh sendiri pada dasarnya adalah pekerjaan yang tidak semua orang ingin melakukannya. Namun pesuruh di bioskop porno mungkin jauh lebih tidak diinginkan. Tanggung jawab utama dari seorang pesuruh bioskop porno adalah memastikan kondisi bioskop bersih setiap kali show selesai. Yang sialnya, Ente akan menemukan cairan-cairan kental yang sangat menjijikkan dan hanya akan muncul saat menonton video porno.

2. Penjaga Istana Buckingham
Penjaga Istana Buckingham
Pasukan penjaga di Istana Buckingham dianggap sebagai salah satu pekerjaan pasukan Inggris terburuk. Selain fakta bahwa mereka harus berdiri selama berjam-jam, tidak boleh tertawa, dan harus tetap terlihat rapi. Sebelum berjaga, pasukan menghabiskan waktu berjam-jam untuk memastikan seragam mereka super rapi. Keliru satu saja, maka Ente akan mendapat hukuman yang berarti ekstra jam tambahan untuk berjaga. Sangat menyedihkan.

3. Animal Masturbator
Animal Masturbator
Para peneliti yang ingin mengetahui kualitas sperma hewan untuk menjaga proses kesuburan dan melakukan inseminasi buatan mungkin termasuk salah satu pekerjaan yang terburuk. Bagaimana tidak, demi mendapatkan sperma atau sel telur, mereka harus melakukan proses perangsangan ke alat kelamin hewan. Percayalah, membayangkan saja sudah tidak menyenangkan, apalagi harus melakukannya.

4. Pembersih Selokan
Pembersih Selokan
Ramesh Sahu bekerja di dinas sanitasi Calcutta dan menjadi petugas pembersih selokan kota. Pekerjaan Sahu adalah masuk ke lubang sedalam 7 kaki di mana kotoran manusia dan lumpur ada serta membersihkan saluran yang tersumbat. Pekerjaan yang terasa menjijikkan ini sudah dimulai Sahu saat berusia 27 tahun di mana dia memiliki seorang istri, tiga putri dan gaji bulanan sekitar USD 100 (Rp 968 ribu) dan sudah berjalan selama 10 tahun.

5. Peneliti Nyamuk Brazil
Peneliti Nyamuk Brazil
Para ilmuwan yang mencoba melawan penyakit malaria harus mempelajari kebiasaan menggigit nyamuk dan proses penyebaran penyakit. Bagaimana caranya? Ilmuwan di Brazil memilih menjadi sukarelawan di mana mereka memang sengaja kulit mereka digigit oleh nyamuk sampai dengan total 3.000 gigitan atau rata-rata 17 gigitan per menit selama 3 jam. Mereka yakin jika gigitan biasa maka akan hilang alami, namun bagaimana jika yang menggigit adalah nyamuk yang membawa malaria?

6. Pembersih Toilet Portable
Pembersih Toilet Portable
Pekerjaan ini adalah kombinasi adalah kolektor sampah dan pencernaan yang pastinya menjijikkan jika digabungkan. Memakai toilet portabel sangat tidak menyenangkan. Dengan air dan kertas tissue terbatas, biasanya mereka memakai apapun yang ada untuk membersihkan, termasuk dinding. Dan Ente bisa membayangkan bagaiman petugas yang membersihkannya?

7. Peneliti Bau Kentut
Peneliti Bau Kentut
Para Odor Judge (peneliti bau) bekerja di laboratorium penelitian dari perusahaan obat kumur sebagai cara menguji keampuhan produk. Namun Michael Levitt baru-baru ini mencoba meneliti kentut orang. Di mana sukarelawan sehat melakukan kentut dan kentut itu diteliti dengan minimal 100 sampel untuk menilai berapa bahaya bau itu. Namun sebetulnya, tanpa perlu tahu semua orang juga sudah memahami bahwa komponen paling berbau busuk adalah hidrogen sulfida yang merupakan kentut manusia.

8. Pencicip Makanan Kucing
Pencicip Makanan Kucing
Pria asal Inggris, Jon Hanson menceritakan bahwa pekerjaannya adalah paling buruk seumur hidupnya, yakni sebagai pengontrol kualitas makanan kucing. Tugasnya adalah membenamkan wajah di tumpukan makanan kucing untuk diendus dan memastikan itu segar lalu memastikan tak ada tulang serta berikutnya mencoba memakannya. Ya ampun ya ampun.

9. Roadkill Remover
Roadkill Remover
Tak terlalu sulit untuk dijelaskan, roadkill remover adalah pekerjaan bagi mereka yang bertugas untuk membersihkan sisa-sisa makhluk-makhluk seperti hewan yang membusuk di pinggir jalan. Bisa membayangkan seperti apa baunya?

10. Penangkap Monyet di Safari
Penangkap Monyet di Safari
Marin, pria asal Kanada direkrut untuk bekerja di taman safari. Pekerjaannya adalah berkeliling dari satu kandang ke kandang lain dengan monyet-monyet yang sering menikmati tumpangan gratis. Namun saat monyet itu tak sengaja keluar dari kandang, Marin harus belari mengejarnya. Bayangkan berlari mengejar monyet di bawah sinar matahari selama 8 jam setiap harinya.
 
 
sumber
Read More..

Rabu, 12 Maret 2014

PAS Selangor seru semua ahli sertai himpunan 505

Harakahdaily, 25 Mei 2013
SHAH ALAM: PAS Selangor menolak dakwaan sebuah stesen TV, Astro Awani kononnya menghalang ahlinya menyertai perhimpunan aman Himpunan Suara Rakyat 505 di Petaling Jaya malam ini.

Bahkan, kata Timbalan Pesuruhjayanya, Khalid Samad, PAS Selangor menyeru semua ahlinya menyertai himpunan itu.

"Saya diberitahu, Astro Awani ada menyiarkan berita kononnya PAS Selangor menghalang ahlinya menyertai himpunan di padang Amcorp Mall malam ini.

"Saya ingin beritahu, ia tidak benar bahkan kita menyeru semua ahli dan penyokong menyertainya malam ini," kata Khalid (gambar kanan) ketika menghubungi Harakahdaily.

Sebelum ini,  PAS Pusat mengumumkan akan bersama rakyat menyertai perhimpunan aman “Suara Rakyat 505” anjuran gabungan NGO di Petaling itu.

Setiausaha Agung PAS Datuk Mustafa Ali berkata, ianya sebagai menifestasi membantah segala penipuan yang berlaku dalam pilihan raya umum ke-13 (PRU13) lalu.

“PAS akan diwakili Timbalan Presiden Mohamad Sabu dan Naib Presiden Datuk Mahfuz Omar,” katanya kepada Harakahdaily.

Himpunan anjuran gabungan labih 50 NGO itu dijadul berlangsung di Padang Timur (Amcorp Mall) bermula jam 5 petang sehingga ke sebelah malam hari ini.

Difahamkan himpunan itu juga bakal menampilkan individu-individu yang mengalami sendiri penipuan pada PRU13 lalu untuk menceritakan pengalaman masing-masing.
Read More..

Selasa, 11 Maret 2014

Usaha Apa Yang Mudah Dan Menguntungkan Intip Sini

Berikut adalah apa yang saya pikir merupakan peluang bisnis rumah terbaik karena potensi mereka sekarang dan karena adanya permintaan yang lebih besar untuk produk dan / atau jasa selama beberapa tahun mendatang.

1). ternak cacing tanah modal cm 1 Juta lebih

dkt,pas panen bisa dijual ke perikanan setempat utk pakan ikan hias..lumayan gan daripada nganggur..

2). ternak lele/ikan mas, lalu jual ke perikanan atau bikin warung makan pecel..he2

3). Jasa Renovasi Rumah
Rumah jasa renovasi yang laris, laris, laris dan tidak ada tanda-tanda tren akan melambat. Banyak orang yang ingin membuat rumah mereka lebih layak huni dengan berinvestasi dalam merenovasi rumah mereka.

4). Catering Services
Memikirkan makan malam untuk delapan orang. Tidak hanya diantar tetapi disajikan. Jasa katering bukan lagi bisnis besar.

Pasangan Karir ( Suami Istri yang bekerja ) dan keluarga yang sibuk menyukai memesan makanan. Jika anda memiliki bakat untuk merencanakan dan mempersiapkan makanan bergizi, tampilan makanan yang menarik dan dapat mengantarkannya dalam keadaan panas, ini adalah bisnis rumahan yang cocok untuk anda.

5). Cleaning Services
Sejalan dengan bisnis katering, saat ini permintaan cukup meningkat untuk jasa kebersihan dan permintaan untuk layanan cuci domestik. Jika anda pandai mengatur dan memiliki crew, ini peluang bisnis rumahan yang berpotensi menjadi besar.

6). Konsultan / Perencana / Layanan Pernikahan
Orang dewasa masih menikah. Pada tahun 2009, 6,8 orang per 1.000 menikah di Indonesia yang berarti ada 2.080.000 pernikahan. Jika anda baik di perencanaan dan memiliki ide ide untuk rincian, menjadi wedding planner bisa menjadi bisnis rumahan yang sesuai.

7). E-commerce
Penjualan E-commerce naik 14,8% pada tahun 2010, sebesar $165.400.000.000. Itu saja mengatakan bahwa lebih banyak orang daripada sebelumnya senang berbelanja online. Dan e-commerce adalah kesempatan bisnis rumahan yang ideal. Salah satu hambatan utama untuk menjalankan bisnis e-commerce yang sukses adalah menemukan produk yang tepat atau produk untuk dijual, yang lain adalah menyediakan jenis lingkungan online yang akan membuat orang ingin membeli dari anda dan bukan pesaing.

8). Jasa Kecantikan
Peluang bisnis rumahan menggabungkan dua kecenderungan;
permintaan tak terpuaskan untuk layanan yang membuat orang terlihat dan merasa lebih muda dan tampil menarik serta keinginan untuk memiliki layanan tersebut diantarkan ke tempat mereka. Dan kenapa tidak? Setelah seseorang datang ke rumah anda, merawat kulit, melakukan make up pada wajah anda adalah kepuasan tersendiri. Perawatan dan make up hanya dua layanan kecantikan namun anda bisa menawarkan untuk menyediakan layanan lain seperti manikur, pedikur, pijat dan akupunktur juga dapat diberikan kepada orang-orang di rumah mereka atau di rumah anda.

9). Penjahit
Penjahit sedang menjadi bagian seni yang hilang karena semakin banyak orang menemukan bahwa mereka memiliki waktu yang sedikit. Tapi karena tidak semua orang memiliki ukuran pakaian yang umum, permintaan orang lain atas layanan ini terus meningkat. Jika anda benar-benar terampil, menjahit merupakan peluang bisnis yang berbasis rumahan.

10). Bisnis Layanan Kebugaran
Coaching telah booming untuk sementara waktu tapi saya pikir industri ini baru akan tumbuh. Ingat ketika semua orang ingin memiliki pelatih kebugaran pribadi? Sekarang semua orang memiliki atau ingin seorang pelatih pribadi. Jika anda memiliki keterampilan dan pelatihan yang diperlukan, ini adalah kesempatan bisnis rumahan yang bagus karena dapat dilakukan dari jarak jauh maupun secara pribadi.
Read More..

Senin, 10 Maret 2014

Rokok Tanpa Asap Dijual Di Tokyo



[imagetag]

Japan Tobacco, Inc, mulai menjual rokok jenis baru yang tidak melepaskan asap, tetapi reaksi dari perusahaan-perusahaan penerbangan besar Jepang dan Japan Railways pada penggunaan rokok baru untuk digunakan di transportasi publik bermacam-macam.

Seperti yang dikutip megindo.net dari mdn.mainichi.jp, rokok baru tersebut, yang dijual dengan nama " Zero Style Mint", menggunakan berbagai selongsong, masing-masing berisi daun tembakau, yang diatur di dalam rokok dan dihisap. Satu pak dengan dua selongsong dijual seharga 300 yen. Saat ini, rokok tersebut hanya dijual di Tokyo, namun berdasarkan seberapa baik penjualannya, rokok tersebut mungkin akan tersedia di seluruh Jepang.

" Mereka terjual dengan baik. Beberapa orang telah membeli beberapa pak sekaligus, dan mereka tampak seperti akan kehabisan sebelum hari penjualan selesai. Sejak pertama kali diumumkan akan dijual, ada juga banyak pelanggan menanyakan tentang rokok tersebut", kata salah seorang karyawan di sebuah toko rokok di Tokyo.

Meskipun rokok baru itu bisa digunakan di depan umum, telah menimbulkan pertanyaan lain.

Seorang juru bicara dari Japan Airlines mengatakan, " Kami tidak memiliki keluhan dengan pelanggan yang menggunakan rokok tanpa asap, termasuk pada penerbangan internasional."

All Nippon Airways, telah mengambil sikap yang berlawanan. Juru bicara mereka mengatakan, " Rokok tidak berasap tidak dapat dihisap dalam penerbangan. Bahkan walaupun tanpa asap, benda itu masih rokok".

Sikap dari East Japan Railway Co. dinyatakan sebagai, " Pada saat ini, kami tidak memiliki tujuan khusus yang melarang rokok tanpa asap".

Central Japan Railway Co. sama-sama menyatakan penerimaan mereka terhadap rokok, dengan juru bicaranya yang mengatakan, " Kami tidak menganggapnya sebagai subjek kebijakan tidak-merokok kami. Namun, staf kami dapat turun tangan jika perlu untuk mencegah ketidaknyamanan penumpang lain".

Juru bicara dari West Japan Railway Co., mengatakan bahwa mereka belum memutuskan kebijakan, dan ada kemungkinan bahwa mereka tidak akan mengizinkan penggunaan rokok di kereta api mereka.

Di antara pemerintah prefektur dan lokal, kecenderungan terhadap penerimaan rokok tanpa asap juga terlihat.

Di Chiyoda Ward, Tokyo, sebuah peraturan lokal melarang siapapun merokok di setiap jalan umum atau trotoar, tetapi seorang pejabat berkata, " Saat ini, rokok tanpa asap bukan merupakan subyek pada peraturan larangan merokok".

Seorang lelaki yang membeli rokok tanpa asap di daerah itu merasa senang dengan rokok barunya, " Di masa lalu, saya harus membayar denda karena merokok di depan umum, tetapi dengan ini saya tidak perlu khawatir".

Bahkan Prefektur Kanagawa, yang pada bulan April mulai menegakkan peraturan larangan merokok pertama di negara itu untuk fasilitas dalam ruangan seperti restoran, mengatakan bahwa rokok tanpa asap akan diizinkan. Sementara mereka yang merokok rokok biasa di berbagai kawasan bebas rokok akan didenda 2.000 Yen, orang yang menggunakan rokok tanpa asap akan ditinggalkan sendirian.

Namun, tujuan sebenarnya dari prefektur tersebut adalah pengurangan penggunaan tembakau. " Bahkan jika rokok itu tanpa asap, mereka masih buruk bagi kesehatan. Saya berharap bahwa orang-orang akan benar-benar berhenti merokok", kata ketua kelompok kebijakan anti-merokok di prefektur tersebut.

Sumber

#bcfda5
Read More..

Minggu, 09 Maret 2014

Pelacuran di Jepun

TRIBUNNEWS.COM - Pelacuran di Jepun biasa disebut Fuzoku (industri seks komersial) biasanya tidak jauh dari mandi sabun (soapland), wanita panggilan atau sering disebut Deriheru, dan sebagainya, kini turun harga, menjadi lebih murah dibandingkan 20 tahun lalu. Demikian tinjauan penelusuran Tribunnews.comdi Tokyo seminggu terakhir ini.

Kini tidak sedikit industri seks juga mempromosikan dirinya melalui webnya. Kelompok Yoshiwara yang semula hanya Tokyo saja, dalam dunia maya webnya sudah melebar mengumpulkan juga klub-klub industri seks yang ada di Kanagawa, Chiba, dan Ibaraki sehingga terkumpul sekitar 20 anggota di laman webnya dengan berbagai penawaran seks, mulai mandi sabun, deriheru dan sebagainya.
Kelompok bersama tersebut pun memiliki semacam sekolah seks dengan nama Yoshiwara Academy. Ada pula Paizuri dengan menggesekkan payudara untuk memuaskan laki-laki selama 110 menit dibayar 1.570 yen  .

Banyak sekali kini pelayanan seks dengan harga murah sekitar 10.000-15.000 yen   dengan berbagai alasan dan kondisi yang ada sekarang di dalam negeri Jepun.
 
selengkapnya
Read More..

Sabtu, 08 Maret 2014

Aktiviti warga Pajinggahan

Ybhg. Ust Tuan Hj. Mohd Rasul sedang merasmikan upacara cukur jambul.
Sebahagian jamaah Warga Pajinggahan..
Ybhg. Hj Mat Hasan sedang melaksanakan upacara cukur jambul.

aktiviti warga pajinggahan kerap berlaku di Malaysia

sepertinya pertunangan, perkahwinan kenduri cukur jambul dan aqiqah
biasanya warga pajinggahan akan mengumpulkan sanak saudara ketika akan mengadakan majlis keramaian, terutamanya kalau majlis perkahwinan sebelum majlis pertunangan dimulai terlebih dahulu tuan rumah akan memanggil saudara mara untuk sama-sama membincangkan masaalah atau apajua kemuskilan yang ditanggung tuan rumah.

contohnya sebelum majlis pernikahan diadakan sanak saudara akan berhimpun dirumah tuan rumah untuk menunggu arahan tuan rumah yang akan disampaikan oleh Penerusi majlis.
selepas kumpulan majlis perkahwinan warga pajinggahan akan berkumpul semula untuk melaksanakan majlis aqiqah jadi beginilah seterusnya dan tidak putus-putus mengadakan majlis.
Read More..

Jumat, 07 Maret 2014

nilah pemilik no plat WWW

Monday, May 28, 2012

Toksah nak ber-rahsia sangat larh. Benda macam neh sesiapa pun boleh tahu. 

kah kah kah

Aku baca berita pasal neh depa dok beria2 merahsiakan nama pemilik WWW. Dah kenapa nak ber-rahsia2. Bukan boleh buat duit pun kalau kita dapat tahu siapa pemilik no plat WWW kan? Nak kata emas pun bukan. Kalau curi no plat neh boleh jek dorang buat no plat baru. Pendek kata memang takde apa sangat pun kenapa benda neh dirahsiakan.

kah kah kah

Aku dapat info menerusi email tadi. Inilah pemilik sebenar WWW tue. 

 
Dan ini pula berita yang merahsiakan ia. Eley. Mesti dia dah tahu punyalah. Dah sampai masuk berita kan. Ekekeke. 

Tahniah lah ek. Dengan duit beribu2 beli no plat. Inilah ciri2 orang terlalu banyak duit. Aku hanya mampu cemburu jek.
 : http://amenoworld.blogspot.com
Read More..

Kamis, 06 Maret 2014

Kesal Tuduhan Black ‘Saya Teraniaya’


DALAM keterujaan melangkah ke alam perkahwinan bulan depan, juara Mentor musim ketiga ini dan tunangnya berdepan dengan cabaran yang tidak disangka.

Menurut Black atau nama sebenarnya, Hanifah Md Hanafiah, 26, dia berasa ditipu oleh perancang perkahwinan yang dilantiknya setelah tiada perkembangan walaupun sudah membayar RM30,000 menerusi dua transaksi iaitu RM18,000 pada bulan April dan RM12,000 pada bulan Jun.

Justeru demi memastikan majlis perkahwinannya berjalan lancar, Black mengambil keputusan untuk memberhentikan khidmat perancang perkahwinan tersebut dan menyerahkan tugas persiapan perkahwinannya kepada pihak pengurusan.

Tidak berakhir setakat itu, usaha Black untuk mendapatkan kembali wang yang telah dibayar menemui jalan buntu apabila perancang perkahwinan tersebut dikatakan hanya berdiam diri.

Bagi memastikan nasibnya mendapat pembelaan sewajarnya, Black telah melaporkan perkara ini kepada pihak polis dan juga bakal membawa isu ini ke mahkamah untuk tindakan selanjutnya.

Jika sebelum ini kita sering mendengar kenyataan Black, perancang perkahwinan yang hanya mahu dikenali sebagai Puan WP (Wedding Planner) tampil memberi penjelasan secara eksklusif kepada Zass.

Ikuti temu bual berikut:

Setelah lama isu ini menjadi sebutan, apakah yang membuatkan anda tampil untuk memberi kenyataan?
Puan WP: Tujuan saya tampil memberi kenyataan ini bukan mahu memburukkan sesiapa atau cuba untuk mencari gaduh.

Saya hanya mahu membersihkan nama saya dan ingin menegaskan saya tidak melesapkan duit Black seperti didakwanya. Lagipun, ini bukan pertama kali saya menguruskan majlis perkahwinan artis dan selama ini tidak pernah ada masalah yang berbangkit.

Boleh anda jelaskan dengan lebih lanjut mengenai isu ini?
Puan WP: Saya berjumpa Black dalam satu majlis awal tahun ini dan Black telah bersetuju untuk menggunakan perkhidmatan saya. Menerusi beberapa perjumpaan dan perbincangan, Black setuju untuk mengadakan majlis perkahwinannya di satu lokasi di Kuala Lumpur (nama lokasi dirahsiakan).

Selepas melakukan beberapa sesi rundingan, pihak lokasi perkahwinan tersebut bersetuju memberi potongan separuh harga daripada RM72,000 kepada RM36,000 dan saya telah membayar RM15,000 sebagai pendahuluan.

Kemudian saya juga sudah membayar RM7,000 kepada pihak katering. Selebihnya RM5,000 adalah bayaran untuk saya dan baki RM3,000 untuk saya uruskan mengenai perkara lain. Segala urusan tersebut bersama bukti resit dan e-mel daripada pihak berkenaan mengenai perbincangan kami.

Bagaimana pula dengan kenyataan Black bahawa anda sudah membayar sebahagian daripada wang tersebut?
Puan WP: Selepas perkhidmatan saya ditamatkan saya tidak ada berjumpa dengan Black, apatah lagi memulangkan duit kepadanya.

Namun setahu saya pihak katering telah memulangkan duit tersebut kepada Black dan saya tidak bercadang untuk memulangkan duit Black kerana ingin saya tegaskan di sini, saya sudah teraniaya dan saya tidak bersalah!

Jadi, bagaimana boleh timbul isu ‘melesapkan’ duit Black?
Puan WP: Sekali lagi saya tegaskan saya tidak pernah melesapkan duitnya dan saya sebenarnya adalah orang yang teraniaya. Tiga bulan sebelum majlis Black, saya diberhentikan tanpa sebab dan Black bersama pihak pengurusan memaksa saya memulangkan semula wang tersebut.

Bagaimana saya mahu memulangkan wang tersebut sedangkan ia sudah dibayar kepada mereka yang terlibat. Saya juga kesal dengan pihak pengurusan Black tidak cuba menasihatkan Black dan saya rasa Black dipengaruhi oleh yang tidak profesional semasa membuat keputusan itu.

Mengapa pula anda rasa teraniaya?
Puan WP: Ya saya memang teraniaya kerana sejak awal lagi Black tidak mahu menandatangani kontrak yang sudah diberikan kepadanya. Oleh kerana itu, ia memudahkan Black untuk menamatkan perkhidmatan saya sesuka hati dan menuntut kembali wang daripada saya walaupun wang tersebut telah digunakan dalam urusan persiapannya.

Pernahkah anda berselisih faham dengan Black sebelum ini?
Puan WP: Saya tidak ada berselisih faham dengannya sebelum ini. Bayangkan ketika bapa saya tenat, saya dihubungi bertalu-talu daripada pihak Black, sehinggakan bapa saya meninggal dan ketika urusan pengebumian mereka masih menghubungi saya.

Tiga hari kemudian saya datang untuk berbincang bersama Black dan pihak pengurusan. Ketika itu mereka layan saya seperti sampah dan saya sudah dapat merasakan perkhidmatan saya akan ditamatkan.

Black bercadang membawa perkara ini ke mahkamah. Bagaimana pula dengan anda?
Puan WP: Saya sudah mendapat nasihat daripada peguam saya, jika dia mahu membawa perkara ini ke mahkamah saya sedia berhadapan dengannya kerana saya ada segala bukti.

Selepas perkara ini berlaku, adakah perniagaan dan reputasi anda terjejas?
Puan WP: Alhamdulillah rezeki saya tidak pernah putus dan perniagaan serta reputasi saya tidak pernah terjejas dengan isu ini. Saya tidak bersalah dan bila pelanggan tanya saya sudah jelaskan. Malah mereka juga faham dan mempercayai saya.

Apa nasihat anda untuk Black?
Puan WP: Nasihat saya, sudah-sudahlah membuat cerita buruk mengenai orang lain. Lagi banyak kita bercerita ia seolah-olah membuka pekung di dada. Saya harap Black fikirkan perkara yang positif dan tumpu pada perkahwinannya. Dia pun mahu mendirikan masjid. – Sinar Harian
Read More..

Rabu, 05 Maret 2014

Relief 3D Di Kelenteng Kwan Sing Bio

Kelenteng Kwan Sing Bio di Tuban - Jawa Timur, seolah tak ada habisnya untuk dieksplorasi keindahan dan daya tariknya. Kali ini adalah tentang jalan  menuju ke Istana Kaisar yang berada di sebelah barat kelenteng dekat area parkir.


 Di lorong jalan yang cukup luas dan panjang dengan pilar-pilarnya berhias ornamen naga dan burung hong  ini pada dindingnya terdapat beberapa ornamen relief yang masing-masing berukuran cukup besar dan panjang.


Relief yang pertama bergambar peta  wilayah negara Indonesia yang berada di sebelah barat.


Sedangkan di sebelah timurnya terdapat relief peta wilayah negara Republik China.


Melangkahkan kaki selanjutnya terdapat relief jumbo juga. relief itu bergambar Candi Borobudur di sebelah barat dan relief Tembok Raksasa di sebelah timur.


 Sepintas tak ada yang istimewa pada relief Candi Borobudur dan tembok Raksasa itu. 


Namun jika dicermati dengan seksama, ada kesan dan nuansa 3 Dimensi pada relief-relief itu. Mungkin hal ini terasa karena begitu halus penggarapan relief itu dengan detailnya yang ekspresif dan natural.


Simak saja pada salah satu bagian relief di Tembok Raksasa ini. Jika Anda memandangi bagian  relief yang sama ini  dengan  bergerak secara perlahan, arah dan prespektif relief ini seakan ikut bergerak dengan selaras mengikuti pandangan mata.

 ---------------------------------------------------------------------------------------------------

Break Session :

Baca juga artikel-artikel menarik lainnya di Blog ini dengan Langsung KLIK Link di bawah ini atau kata-kata berwarna Biru lainnya :
  
OLeh-oleh Khas Tuban 

Misteri Gedung Singa Di Kota Surabaya
Nuansa Menegangkan Di Terowongan Gunung Kelud
Tauwa, Kuliner Peranakan Tionghoa Di Nusantara
Sayembara Unik Mengangkat Mesin Ketik Kuno
Sejuta Kekaguman Di Wisata Gunung Kelud

Mobil Mercedes Benz Kuno Peninggalan Bung Karno 
Relief yang Erotis Di Candi Penataran
Nostalgia Bung Karno Dengan Tokoh-tokoh Dunia
Gereja Batu Yang Unik Di Puhsarang Kediri
Patung Budha Sedang Tidur Di Mojokerto

Nostalgia Bung Karno dengan Tokoh Populer Dunia
Relief yang Erotis Di Candi Penataran
Kelenteng Hok Liong Kiong Yang Indah Di Jombang
Patung Makco Thian Shang Sen Mu Di Kediri 
Masjid Cheng Ho Yang Indah Unik Di Surabaya 

Jejak Bioskop Peninggalan Dinasti Sampoerna
Nuansa Misteri Di Mercusuar Sembilangan Madura
Patung Dewi Kwan Im Di Pantai Surabaya
Jejak Kerajaan Majapahit Di Candi Brahu
Jejak Makam Belanda Di Kota Surabaya

Sisi Lain Monumen Tugu Pahlawan Surabaya 
Ragam Kapal dan Perahu Tradisional di Lamongan 
Sosok Dokter Perintis Museum SANTET  
Meriahnya Parade Senja Di Grahadi Surabaya 
Pura Mandara Giri Semeru Yang Megah Di Lumajang

Relief Kucing Di Kelenteng Tjoe Ling Kiong - Tuban
Kota TEXAS Di Lamongan 
Museum Yang Menyimpan Benda-Benda Santet 
Harimau dan Singa Liar Di Lamongan
Benda-benda Bernuansa Mistis dan Magis di Museum
Bisnis Tokek Yang Menggiurkan Ala Probolinggo

Kuda Unik Yang Bermahkota dan Bersayap
Jejak Sekolah Presiden Soekarno Di Surabaya
Monumen Tenggelamnya Kapal Van Der Wijk Di Lamongan
Kisah Ali Baba Di Istana Boneka
Lukisan Ala Komik Di Kelenteng Bojonegoro 

Penjual Bunga Edelweiss Di Gunung Bromo
Purna Siswa dan Gelar Prestasi TK Integral Hidayatullah - Tuban
Play Group Hidayatullah - Tuban
Taman Kanak-Kanak Integral Hidayatullah - Tuban 
Tank Marinir Yang Legendaris Di Museum Probolinggo 
Pawai Budaya Hari Jadi Kota Probolinggo Yang Semarak

Gadis di Tuban  Penarik Truck Dengan Menggunakan Rambut dan Gigi
Kerangka Gajah Purba Di Lamongan
Wisata Religi Di Makam Sunan Giri
Nasi Krawu Yang Nikmat dan Khas Gresik
Kue Pudak yang Nikmat dan Khas Gresik

Gedung Setan Yang Terkenal Di Surabaya
Mengenang Marching Band Sampoerna Yang Fenomenal
Indahnya Panorama Senja Di Pantai Kartini 
Pasar Tradisional Di Ranuyoso Yang Eksotis
Kelenteng Sumber  Naga Di Kota Probolinggo  

Nostalgia Foto-foto Tuban Masa Lampau
Batu-batu  dan Relung Unik di Gua Akbar
Legenda Batu Gajah di Tanah Tuban
Sumber Air Tawar Di Pantai Boom Tuban 
Atraksi Kekuatan Ala Samson Di Tuban 

Nenek Penghuni Hutan Pinus Di Banyuwangi 
Bunker Peninggalan Belanda Di Surabaya
Wisata Guci Alit Yang Indah Di Lumajang 
Pura Luhur Poten Di Lautan Pasir Gunung Bromo

Gunung Bromo Yang Indah Dan Mengesankan
Lokomotif Kuno Di Museum Probolinggo
Legenda Tank Amfibi Peninggalan Belanda Di Ranu Grati 
 
Indahnya Masjid Agung Tuban di Malam Hari 
Kejurnas Off Road 4x4 Real Adventure di Tuban
Reog Malam Bulan Purnama Di Tuban 
Indahnya Pantai Panyuran - Tuban 
Pameran Foto Bol Brutu di House Of Sampoerna 

Souvenir Ongkek Yang Unik dan Khas Tuban
Mushola Unik Di Dalam Gua Akbar 
Pantai Sowan Yang Indah dan Alami
Rumah Serangga Di Lamongan
Meraup Kesegaran Alami Di Pemandian Bektiharjo
Iklan Pajak Keliru Ala Tuban 

Kelenteng Hong Tiek Hian - Surabaya
Makam Siti Fatimah Binti Maimun Yang Unik 
Harimau di kelenteng Kwan Sing Bio 

Wanita Mini 75 cm dari Tuban 
Nuansa Nostalgia Di Pantai Tasikharjo Tuban 
Tradisi Bubur Suruh Di Makam Sunan Bonang
Buah Kenitu Yang Nikmat Dan Segar 
Kesenian Jaran Bodag Yang Eksotis dari Probolinggo

Bertemu Bajak Laut Di Lamongan
Indahnya Pasar Bunga Kayun Di Surabaya
Wisat` Laut Tuban Yang Mengecewakan
Makam Panjang 9 Meter di Gresik
Arca-arca Kuno Di Pemandian Banyu Biru  
Relief Erotis Di Situs Gua Pasir 

Rumah Kucing Di Lamongan 
Pesona Kuda Jingkrak di Tuban
Rumah Sakit Hantu Di Lamongan 
Foto Gus Dur di Kelenteng Boen Bio 
Gulai Kacang Hijau Yang Unik Ala Surabaya

Nuansa Horor Di Museum Kesehatan
Sumber Air Tawar Di Pantai Boom Tuban 
Ikon Ala Nazi di Kelenteng Kwan Sing Bio
Situs Bangunan Kuno Di Kayangan Api 

Camilan Ampo Yang Terbuat dari Tanah
Menguji Adrenalin di Watu Ondo
Rambu Ala Slankers Di Bojonegoro
Buah Kepel Sebagai Deodoran Alami
Kelenteng Mungil Poo Tong Biaw di Besuki

Nikmat dan Segarnya Es Dawet Siwalan
Indahnya Alun-alun Tuban di Malam Hari
Pesona Kesegaran Air Terjun Sri Getuk
Ribuan Ikan dan Kelelawar di Gua Ngerong
Gemerlap Istana Dalam Gua 
 
Rumah Gajah Mungkur Yang Indah Dan Unik
Museum Anak Kolong Tangga
Jangkar Bermata Empat Di Museum Kambang Putih
Pesona Keindahan Candi Prambanan
Parade Foto-foto Indah Karya Brutuis

Pondok Pesantren Dalam Gua Yang Fenomenal
Minuman Legen Yang Nikmat dan Segar
Jejak Majapahit di Candi Jabung  
Uang Lama Dan Kuno Keluaran Probolinggo
Kesenian Singo Ulung Yang Eksotis Dari Bondowoso

Relika Makam Walisongo Di Lamongan
Nikmatnya Jajanan Ala Kampung Ampel - Surabaya 
Mobil Rolls Royce Kuno Milik Dinasti Sampoerna 
Pesawat Nomad TNI Angkatan Laut  Di Museum Probolinggo 
Gereja Merah Yang Unik Di Probolinggo 

 Tips Mencari  Dan Mendapatkan Pemasang Iklan Di Blog

 Tips Mencari dan Mendapatkan Pemasang Iklan Di Blog #2

Tips Mencari dan Mendapatkan Pemasang Iklan Di Blog #3 
================================================================

Foto relief dilihat dari sudut kanan.

 
Foto relief dilihat dari tengah.


 Foto relief dari sudut kiri.


Karena keindahan dan keunikan  relief-relief itu, banyak pengunjung Kelenteng Kwan Sing Bio yang menggunakannya sebagai latar belakang untuk berfoto ria.


Relief-relief itu sendiri seakan menjadi simbol tentang harmonisnya hubungan yang erat antara dua negara yaitu Indonesia yang menampilkan Candi Borobudur dan Negera China yang menampilkan Tembok Raksasa. 


Yang pasti, relief-relief itu bisa menjadi salah satu pilihan lokasi foto kenangan untuk bernarsis ria bagi pengunjung  ketika berada di Kelenteng Kwan Sing Bio. 
Anda tertarik juga untuk berfoto di sana ?


Read More..